PRODUK HASIL KKN POSDAYA BERBASIS MASJID IAIN PURWOKERTO DIEKSPOKAN

Pendopo Kecamatan Sumpiuh Rabu, 4 Mei 2016 dipenuhi banyak mahasiswa dan pengunjung. Stand Ekspo menjadi daya tarik tersendiri bagi para pengunjung karena ada beberapa produk yang dipamerkan dalam kegiatan tersebut merupakan hasil olahan bahan dasar produk lokal desa binaan mahasiswa KKN IAIN Purwokerto. Ada sedikitnya 31 Desa yang sudah dibentuk Posdaya oleh Mahasiswa IAIN Purwokerto … Baca Selengkapnya

Dokumentasi Penarikan & Ekspo KKN Angkatan XXXVII Tahun 2016

Wakil Rektor IAIN Purwokerto, Staf Ahli Bupati Banyumas, Camat, BPKKN dan DPL meninjau Ekspo Hasil KKN Posdaya Berbasis Masjid Angkatan XXXVII IAIN Purwokerto Tahun 2016   Sambutan Camat Sumpiuh   Laporan Kegiatan KKN dari perwakilan Mahasiswa   Sambutan dan Penyerahan Kembali Peserta KKN oleh Bupati Banyumas (diwakili oleh Staf Ahli Bupati)   Sambutan dan Penerimaan … Baca Selengkapnya